Pastikanlah hatimu tidak pernah jauh dari Allah, pastikanlah dirimu tidak pernah lupa bahwa Allah maha segalanya, karena semua beban hidup akan menjadi ringan bila kamu terus bersama Allah tiada henti. Semua masalah yang menurutmu besar lagi rumit akan mengecil tatkala kamu selalu pandai
Allah Sudah Tahu Porsimu Sebagai Hamba, dan Allah Tahu Juga Apa yang Memang Sudah Pantas Untukmu
Berusahalah untuk selalu legowo dan bersabar atas apa yang sudah Allah tetapkan dalam hidupmu, Allah sudah tahu porsimu sebagai hamba, dan Allah tahu juga apa yang memang sudah pantas untukmu. Jangan lagi mengeluh ya, tenangkan hatimu dengan rasa yakin bahwa Allah akan mempersembahkan yang terbaik
Mungkin Kamu Pikir Masih Ada Hari Esok, Tapi Belum Tentu Umurmu Akan Sampai Esok Hari
Mungkin kamu pikir masih ada hari esok, tapi belum tentu umurmu akan sampai esok hari. Karena kematian hanya Allah yang tahu. Maka pastikan setiap saat kesempatan baik yang Allah hadapkan dalam hidup ini, selalu kamu sadari dengan mudah, dan bisa kau lakukan pula dengan bijaksana. Jangan Lengah,
Jangan Terkecoh Kecantikan Fisik, yang Mendamaikan Bila Bersama itu Kecantikan Hati dan Kebaikannya
Ingat ya, jangan terkecoh oleh kecantikan fisik, sebab yang mendamaikan bila bersama adalah kecantikan hatinya yang murni dengan kebaikan. Yang akan membuatmu selalu bersyukur karena telah berjodoh dengannya adalah keanggunan sifatnya yang selalu penuh perhatian, lemah lembut, dan selalu
Tidak Ada Cobaan Berat Sekalipun Itu Musibah Hebat, Bila Kita Pandai Memaknainya Dengan Rasa Syukur
Kita harus percaya, tidak akan ada cobaan yang berat sekalipun itu musibah yang hebat, bila kita sendiri memang telah pandai memaknainya dengan rasa syukur. Oleh karenanya, kondisikanlah hati untuk selalu bersyukur kepada Allah dalam kondisi seperti apapun, karena rasa syukur kitalah yang nantinya
Doa Adalah Jalan Terhebat Untuk Meminta Kepada Allah, Maka Jadikan Doa Taming Saat Kita Merasa Tak Mampu
Karena doa adalah jalan terbaik bagi kita meminta kepada Allah, maka jadikanlah doa sebuah taming terbaik saat kita merasa bahwa kita sudah tidak mampu. Jadikan doa jembatan terhebat untuk kita mengadu kepada Allah, hingga akhirnya sadar dan mengerti bahwa tanpa kekuatan dari Allah maka kita
Jangan Mengeluhkan Sepimu, Bila Telah Tiba Waktunya Allah Akan Datangkan Seseorang yang Kamu Butuhkan
Ingat ya, jangan pernah mengeluhkan sepimu, berusahalah untuk tetap tenang, karena bila telah tiba waktu yang tepat maka Allah pasti datangkan seseorang yang memang pantas untuk bersanding denganmu. Percayalah Allah Pasti Akan Merangkai yang Terbaik Untukmu Tapi mungkin iya, saat ini kamu penasaran
Jodoh Tidak Usah Kamu Khawatirkan, Ia Akan Datang Kepadamu, dan Tak Mungkin Allah Berikan Pada Orang Lain
Perihal jodoh harusnya bukan jadi persoalan yang seakan-akan begitu rumit dalam kehidupan ini, karena kamu cukup percaya saja kepada Allah. Sebab, sampai kapanpun bila Allah telah takdirkan ia untukmu, tak mungkin Allah akan berikan ia pada orang lain. Bila Ia Sudah Terbaik Untukmu, Maka Pasti Ia